Mencegah Ransomware Menggunakan Kilat Protect
Diterbitkan tanggal 4 May 2023 oleh Icha
Ransomware adalah jenis malware yang mengenkripsi file atau data-data penting milik korbannya sehingga korban tidak bisa mengakses file atau data tersebut pada perangkat yang korban gunakan. File dan data-data korban kini telah menjadi sandera. Di sinilah korban harus memberikan uang tebusan (ransom) untuk mendapatkan kode enkripsi agar dapat mengakses ke file dan data milik mereka kembali.
Walaupun bukan termasuk jenis serangan siber yang baru, Ransomware menjadikan tahun 2022 sebagai tahun k… Baca Selengkapnya
Pemanfaatan Teknologi Komputasi Awan Pada UMKM
Diterbitkan tanggal 6 April 2023 oleh Icha
Pemanfaatan teknologi komputasi awan diperlukan oleh para pelaku bisnis untuk terus mengikuti kebutuhan pasar yang dinamis. Diperlukan infrastruktur IT untuk website bisa berjalan optimal. Untuk Anda yang memiliki website berskala kecil atau menengah dan membutuhkan peningkatan-peningkatan dari segi keamanan, skalabilitas, serta performa namun tetap dengan harga yang terjangkau, Anda dapat menggunakan VPS (Virtual Private Server) sebagai solusinya.
Sebelum hadirnya VPS, pelaku bisnis kecil men… Baca Selengkapnya