Blog

Ramadan Penuh Berkah, CloudKilat Hadirkan Diskon 40% Kilat VM

Diterbitkan tanggal 28 May 2018 oleh admin

Tidak terasa bulan suci Ramadan tahun ini kembali datang menghampiri. Di bulan yang penuh berkah ini menjadi kesempatan bagi kita melakukan kebaikan, bersyukur, serta merefleksi diri untuk jadi lebih baik dari sebelumnya.

Menyambut bulan Ramadan, CloudKilat mempersembahkan promo Kilat VM dengan potongan harga sebesar 40% untuk pelanggan tercinta. Pada momen Ramadan kali ini, CloudKilat tidak melewatkan kesempatan berbagi kepada pelanggan untuk menggunakan layanan komputasi awan andal berteknologi SSD, Kilat VM.

Didukung arsitektur terdistribusi menggunakan teknologi terkini, membuat layanan infrastruktur CloudKilat menjadi pilihan tepat bagi Anda yang membutuhkan sumber daya komputasi sesuai kebutuhan. Selain arsitektur yang terdistribusi, Kilat VM juga dilengkapi dengan perangkat keras khusus komputasi awan. Mengandalkan server multi node, layanan Kilat VM didesain untuk mendukung layanan yang memiliki skalabilitas tinggi dalam menangani penambahan pelanggan tanpa penurunan performa.

Promo RAMADAN40CK berlaku mulai tanggal 28 Mei sampai dengan 14 Juni 2018.

Pelanggan bisa dengan mudah memasukkan kode promo “RAMADAN40CK” sebelum menyelesaikan proses pembayaran. Segera dapatkan diskon 40% untuk produk Kilat VM XS atau S dari CloudKilat. Jangan lewatkan kesempatan untuk dapatkan promo di bulan Ramadan.

Segera berlangganan di sini!

Promo Ramadan:

Diskon 40% untuk Kilat VM XS & S mulai tanggal 28 Mei s/d 14 Juni 2018
Kode Promo: RAMADAN40CK

Syarat dan ketentuan:

  • Hanya berlaku untuk pelanggan baru (bukan perpanjang, pelanggan lama pun bisa memanfaatkan promo ini dengan cara berlangganan layanan Kilat VM baru).
  • Hanya berlaku untuk pembayaran awal.
  • Promo dari tanggal 28 Mei s/d 14 Juni 2018.


#RAMADAN40CK #BerkahRamadan #CloudKilat #BerbagiBerkah #Ramadan